Market Share Liability sebagai Kerangka dalam Menentukan Pertanggungjawaban atas Degradasi Hutan dan Banjir di Sumatra
Degradasi hutan di Sumatra akibat aktivitas industri berskala besar telah menimbulkan dampak lingkungan yang serius, termasuk banjir bandang dan longsor. Artikel ini mengkaji doktrin market share liability sebagai kerangka hukum alternatif dalam menentukan pertanggungjawaban atas kerusakan lingkungan dan kerugian yang ditimbulkan.
Read More
